LOMBA DALAM MEMPERINGATI HARI KARTINI

SD STRADA BUDI LUHUR II

Meskipun pandemi covid masih hidup berdampingan dengan kita, namun tidak mematahkan siswa-siswi SD Strada Budi Luhur II tetap belajar dari rumah.

Tak terasa sudah bulan April. Pasti kalian sudah tahu siapakah pahlawan yang sangat terkenal yang selalu kita peringati di bulan April? Ya, benar! Ibu Raden Ajeng Kartini atau yang lebih sering kita kenal Ibu R.A.Kartini.  Beliau merupakan pahlawan emansipasi wanita, yang membuat wanita seperti sekarang bisa bermain, belajar, pergi kemana pun, dan melakukan apapun sesuka hati kita.

Tentu saja sekolah akan mengadakan berbagai lomba untuk setiap kelas dalam rangka memperingati hari Kartini pada Rabu, 21 April 2021 dengan tema “Semangat Kartini untuk Pelajar”. Lomba akan dilaksanakan selama satu minggu yakni pada 8 – 14 April 2021. Berikut syarat dan ketentuan kegiatan lomba Kartini:

Ayo! Ramaikan lomba tersebut demi kemajuan bersama, semua karya jika dilakukan sendiri tentu akan selalu bagus, tetap percaya diri dan teruskan semangat perjuangan Ibu Kartini!

Akan ada hadiah menarik untuk setiap pemenang, don’t miss it!

Keep on fire

 

Sebarkan artikel ini